RS Umum Ibnu Sina Bukittinggi

RS Umum Ibnu Sina Bukittinggi

Direktur Rumah Sakit Dr. Hj. Zulfa
Pemilik dan Pengelola Rumah Sakit Organisasi Islam - Organisasi Islam
Akreditasi Status Tingkat Paripurna
Tahun Akreditasi 30/06/2015
# Kode RS: 1375040 # Jenis: RSU # Kelas: C
1722 Views
Lokasi RS Umum Ibnu Sina Bukittinggi, Bukittinggi, Sumatera Barat
Tinjauan Keberadaan Rumah Sakit Islam Ibnu Sina Bukittinggi berawal dengan berdirinya Yayasan Rumah Sakit Islam Sumatera Barat di Padang pada tanggal 31 Januari 1969 (Akta Notaris Hasan Qalbi No. 20) atas prakarsa Bapak M. Natsir, baik selaku pribadi maupun selaku Ketua Dewan Dakwah Islamiah Indonesia. Yayasan ini mempunyai tujuan untuk meningkatkan derajad kesehatan yang optimal bagi masyarakat seluruhnya tanpa memandang perbedaan agama, kedudukan, warna kulit, dan asal usul, bertitik tolak dari niat yang diikrarkan "sesungguhnya sholatku, pengorbananku, hidup dan matiku bagi Allah sekalian alam". Untuk mencapai tujuan tersebut, maka Yayasan Rumah Sakit Islam Sumatera Barat berusaha antara lain dengan menyelenggarakan upaya kesehatan serta upaya-upaya lain yang berkaitan dengan meningkatkan derajad kesehatan masyarakat, menyelenggarakan usaha-usaha lain yang dapat menunjang tercapainya tujuan Yayasan, dan mengelola harta kekayaan Yayasan sesuai dengan tujuan.
0752-21185
http://www.ibnusinabkt.com/
http://www.ibnusinabkt.com/

Ulasan

Belum ada ulasan.